Sedang mencari beasiswa S1 untuk melanjutkan pendidikan? Universitas Pertahanan membuka Pendafataran Penerimaan Mahasiswa Baru jenjang S1 tahun 2023 melalui jalur Beasiswa S1 Universitas Pertahanan 2023, loh. Pendaftaran mulai dilakukan tanggal 1 hingga 28 februari 2023. Tidak perlu bingung untuk calon pendaftar, karena tidak ada biaya pendaftaran yang dibebankan.
Baca Juga : Manfaat Program Kampus Mengajar Yang Harus Kamu Tahu!
Selain gratis untuk biaya pendaftaran, biaya kuliah juga tidak dipungut biaya. Kabar baiknya, Universitas Pertahanan juga mencantumkan, setelah lulus kuliah dari jenjang S1 akan langsung ditempatkan di daerah sebagai prajurit TNI (Tentara Nasonal indonesa). Sebagai informasi, Unhan diresmikan langsung oleh Bapak Susilo Bambang Yudhoyono pada tahun 2009. Tentunya dengan menyelenggrakan pendidikan ilmu Pertahanan mulai dari Jenjang Sarjana, Magister dan Doktor.
Syarat Beasiswa S1 Universitas Pertahanan 2023
- Warga Negara Asli indonesa (WNi)
- Terbukti sehat jasmani, rohani dan tidak buta warna.
- Memiliki ijazah SMA atau sederajat dengan jurusan iPA ataupun SMK/sederajat. Tahun lulus 2022 atau 2023.
- Tidak pernah mengalami tinggal kelas selama menempuh pendidikan SMA, SMK atau sederajat.
- Rata-rata nilai rapor SMA/K semester I sampai semester V 80. Dengan prioritas siswa yang selalu masuk 10 besar terbaik pada semester V.
- Nilai tes IQ (intellegence Quotient) minimal 120. Dilampirkan dengan bukti hasil tes.
- Ketika masuk pendidikan, usia maksimal 20 tahun
- Minimal tinggi badan laki-laki 160 cm, perempuan 155 cm dengan berat badan yang proporsional.
- Sudah lulus seleksi tes administrasi, kesehatan, keseharan jiwa, Tes IQ, mental ideologi serta tes wawancara yang dilaksanakan di Universitas Pertahanan.
- Dapat mengoprasikan komputer (minimal mengerti internet dan Microsoft Office)
- Bersedia jika ditempatkan dimana saja sebagai prajurit Tentara Nasonal indonesa ketika lulus nantinya.
- Menandatangi surat perjanjian kontrak mahasiswa serta surat pernyataan Beasiswa S1 Universitas Pertahanan 2023.
- Melampirkan persetujuan dari orang tua atau wali jika bersedia tinggal di asrama dan mampu mematuhi semua peraturan Universitas Pertahanan Republik Indonesa.
- Bagi siswa luar negeri harus melampirkan transkrip nilai dan ijazah yang sudah dilegalisir oleh Kemendikbud atau Dinas Pendidikan. Berlaku juga untuk sekolah dengan latar belakang Internasonal School yang ada di dalam negeri.
- Mau untuk tidak melangsungkan pernikahan serta tidak hamil selama pendidikan berlangsung.
- Tidak menerima tawaran beasiswa lain selama mengikuti pendidikan berlangsung.
Baca Juga : Cara Mengembangan Diri Untuk Menjadi Individu Yang Lebih Baik
Comments 1